Postingan

Gambar
 Ceking Rice Terrace Ceking Rice Terrace dalah salah satu objek wisata terkenal di Bali yang terletak di Desa Tegalalang di utara Ubud Bali yang ditampilkan oleh teras sawah yang luar biasa yang terletak di tebing. Desa Tegalalang terletak pada ketinggian 600 m di atas permukaan laut yang ditutupi oleh suhu yang baik di mana sebagian besar penduduk desa sebagai petani. Ini menawarkan pemandangan teras beras yang menakjubkan di mana kita dapat melihat dari jalan utama dari Kintamani ke Ubud. Teras sawah ini adalah salah satu tujuan wisata alternatif untuk dikunjungi selama Tur Kintamani atau tur Desa Ubud   id.pinterest.com Desa ini dulunya merupakan desa tradisional Bali di Bali dimana sebagian besar penduduknya bekerja di sawah dan beberapa dari mereka bekerja sebagai pegawai pemerintah dan sektor swasta lainnya. Saat ini, Desa Tegalalang menjadi terkenal karena teras padi yang indah sehingga wisatawan dapat datang dan melihat panorama yang menakjubk...
Gambar
Balangan Beach Di blog saya kali ini, saya akan membahas tentang Wisata Pantai Balangan Bali atau yang sering disebut Balangan Beach. Pantai ini terletak di daerah bukit batu putih Pecatu, bagian selatan Pulau Bali tepat di semenanjung Uluwatu, menjadi tempat yang terkenal, dan terpilih sebagai salah satu titik selancar terbaik di pulau dewata. Pantai ini sangat populer di kalangan peselancar mulai dari para peselancar lokal dan mancanegara.   Pantai ini juga dianugerahi oleh gelombang besar yang dituntut oleh semua peselancar khususnya untuk pengalaman hingga peselancar profesional Pantai Balangan terbilang memiliki pemandangan yang eksotis. Air lautnya jernih bergradasi biru kehijauan.  Berbalut pasir putih, garis pantai Pantai Balangan yang membentang sekitar 1 Km terlihat sangat cantik. Diapit antara dua tebing batu yang kokoh semakin membuat panorama di pantai ini terlihat sempurna. Jauh dari hiruk-pikuk wisatawan, pantai ini tempat yang sempurna u...
Gambar
Air Terjun Tibumana Pulau Bali sudah menjadi salah satu pulau idola bagi para wisatawan, baik lokal maupun internasional. Bagaimana tidak, Pulau Bali terkenal karena keindahan - keindahan wisata alam yang dimilikinya, mulai dari pantai, hingga ke air terjunnya yang mampu menyihir para wisatawan. Bali kini memiliki destinasi wisata baru berupa air terjun yang belum banyak terekspos yang bisa dijadikan alternatif saat berlibur. Air Terjun Tibumana atau juga disebut Tibumana Waterfall, itulah namanya. Sebuah objek wisata yang bertempat di Banjar Bangun Lemah Kawan, Desa Apuan, Kecamatan Susut, Bangli - Bali. Untuk suasananya masih sangat asri, alamnya pun masih sejuk dan hijau. Objek wisata ini mempunyai keunikan yang sangat berbeda dari air terjun lainnya. Orang - orang juga menyebutnya air terjun kembar. Itu karena ada dua air terjun yang mengalir secara berdampingan. Jika dilihat aliran airnya memang mirip, jadi pantas saja air terjun ini disebut air terjun kembar. Tetapi kada...
Gambar
Bukit Campuhan Keindahan objek wisata di Bali, tidak hanya disuguhkan oleh keindahan alam pantainya, namun juga alam pedesaan, hamparan sawah terasering dan perbukitannya. Seperti halnya Bukit Campuhan Ubud memberikan pemandangan perbukitan yang asri, oleh lembah yang di penuhi oleh rumput ilalang. Bukit yang diapit oleh dua sungai ini dapat membuat kalian terkagum. Ubud menjadi salah satu objek wisata populer di Bali, yang terkenal dengan desa seni serta keindahan alamnya yang mumpuni, terdapat sejumlah anak sungai, hamparan persawahan serta lembah-lembah indah, juga alam perbukitan seperti bukit Campuhan yang menjadi tujuan berkunjung oleh para wisatawan yang tinggal di Ubud. Jika anda menyukai pemandangan alam pegunungan yang masih asri, maka lokasi yang tepat adalah Bukit Campuhan Ubud, objek wisata ini dipenuhi oleh rumput ilalang serta disediakan jalur joging track dengan lebar 1.5 meter pada puncak bukit, dan panjang jalur trekking sekitar 2km ini maka anda akan cuk...
Gambar
Menikmati Indahnya Pantai Di Bali Selatan Lokasi  Pucak Karang Boma ( Tanjung Mebulu )  berada di wilayah Uluwatu selatan Pulau Bali, lokasi Tempat Menarik ini tepat berada di kakinya Pulau Bali. Sebenarnya nama Tempat Menarik ini adalah  Tanjung Mebulu , kata warga setempat yang sempat saya temui di spot ini, nah kalau nama Karang Boma lebih dikenal warga dengan Puranya, para  Instagramers  menyebut spot ini dengan nama Karang Boma agar kita bisa lebih mudah mencarinya baik dari google maps atau pun dari arah jalan besar guys . Untuk mencari   lokasinya   kalian tinggal pergi ke arah jalan yang menuju Pura Uluwatu, jalan masuknya terletak setelah jalan masuk menuju Pantai Nyang - nyang, tidak ada papan nama disitu, nah ada jalan masuk kedua agar kalian lebih mudah mencarinya, setelah melewati jalan masuk pantai nyang - nyang dan jalan masuk pertama kalian teruskan perjalanan lagi sampai beberapa meter nanti kalian akan melihat tepat di se...